Resep Tradisional Cake Kentang Salmon Spesial Enak
Bahan :
- 1 kaleng 440 gram ikan salmon.
- 500 gram kentang, goreng dan haluskan.
- 1 putih telur ayam.
- 1 sdt maizena, larut kan dengan sedikit air.
- 3 bawang merah, iris halul.
- 500cc air kaldu sayur, di huat dengan cara merebut sayuran, bahwa bombay, wortel, daun bawang, sledri dan buncis.
- Minyak goreng secukupnya.
- Merica secukupnya.
- Garam Secukupnya.
- Dan bumbu penyedap secukupnya.
Cara membuat cake kental salmon :
- Tiriskan ikan dari saosnya, saos jangan do buang.
- Campur dan aduk jadi satu ikan, kentang, telur, dan bawang merah.
- Bagi adonan menjadi beberapa bagian, kemudian bentuk persegi.
- Panaskan minyak goreng, goreng tiap tiap bagian hingga matang dan kuning kecoklatan. Tiriskan.
- Campur jadi satu ikan, saus, kaldu sayur, kemudian didihkan. Tambahkan jeruk air jeruk nipis, garam, merica, dan bumbu penyedap, kemudian kental kan dengan larutan maizena, kemudian angkat.
- Cake kentang salmon siap di sajikan.
Comments
Post a Comment